Apakah Anda Sudah tahu apa itu Guest Post?
Guest Post adalah suatu tulisan yang dibuat oleh penulis blogger kemudian ditampilkan atau di publish di blog orang lain.
Mengapa Penulis Blog mau menulis Guest Post? Apa keuntungan seseorang yang menulis Guest Post?
Umumnya menulis Guest Post bertujuan untuk menghasilkan trafik bagi si penulis Guest Post tersebut. Karena pemilik blog yang menyediakan fasilitas untuk Guest Post biasanya memiliki persyaratan khusus bersifat win-win solution baik bagi penulis ataupun pemilik blog.
Seorang penulis GuestPost, namanya akan semakin dikenal oleh lebih banyak pembaca blog, dikarenakan bisa jadi pembaca blog tersebut belum mengenal penulis GuestPost sebelumnya. Jika pembaca tertarik dengan salah satu tulisan GuestPost tersebut, maka kemungkinan besar pembaca akan berkunjung ke blog si penulis (yang biasanya disebutkan di awal atau pun akhir tulisan GuestPost).
Untuk Apa Menjadi Guest Post
Mungkin banyak yang bertanya-tanya, untuk apa menjadi guest post di blog ini, dan apa manfaatnya? jika dari saya sih cuma ingin berbagi lebih banyak kepada para pembaca, tentang apa saja. Bisa juga tentang Inspirasi Hidup, tentang, tentang Review Film, tentang Tips & Trik, atau mungkin tentang tempat wisata di tempat kalian yang belum dikenal.Oleh karena itulah saya membuka halaman guest post ini. Karena saya ingin mengajak anda semua untuk berbagi artikel dengan banyak orang.
Lalu apa yang akan anda dapatkan dari menjadi guest post di sini? jika Artikel anda saya publish maka akan mendapatkan link DOFOLLOW ke blog anda. Setiap kiriman Artikel akan saya edit terkait SEO yang cocok dengan isi artikel tersebut.
Ketentuan dan Persyaratan Menjadi Penulis Tamu
Isi artikel adalah tanggung jawab dari penulis yang mengirimkan artikel tersebut. Artikel penulis tamu harus mematuhi ketentuan sebagai berikut :- Konten Berbahasa Indonesia & Bahasa Inggris
- Konten Tulisan minimal kata dalam artikel adalah 500 kata
- Konten tulisan harus original dan belum pernah di-publish di mana pun.
- Tidak wajib menyertakan foto yang terkait dengan konten yang dikirimkan. Kalaupun sudah ada foto yang dikirimkan, mohon juga perhatikan ukuran gambarnya. Jika menggunakan foto dari dunia maya, mohon cantumkan sumber foto tersebut.
- Konten harus bermanfaat, berkualitas, santun dan tidak menyinggung SARA.
- Konten terkait tips and trick sangat dinantikan.
- Tanggung jawab atas isi tulisan dan juga hak cipta foto (jika mengirimkan foto) adalah di tangan penulis tamu.
- Hargai hasil karya orang lain – Jangan copy paste tulisan ataupun foto tanpa seijin yang bersangkutan dan cantumkan sumber.
- Kami berhak menolak/menerima konten, mengedit isi dan format konten.
Yo Ayo Jadi Penulis Tamu
Jika anda berminat, Silahkan Artikel anda di kirim ke Alamat email sebagai berikut :- maisnurdinkadir@gmail.com
- sangfajarnews1@gmail.com
nanti tulisan anda akan kami publikasikan di :
Post a Comment